Wisata Saat Libur Nasional Atau Weekend

Libur nasional – Sentulfresh Indonesia merupakan Kawasan peternakan yang terintegrasi dengan elemen Pendidikan untuk anak, biasanya Sentulfresh menjadi objek kunjungan edukasi untuk mneunjang kegiatan belajar dan mengajar anak anak di Sekolah. Observasi dan aktivitas yang ada di Sentulfresh membantu tumbuh kembang proses analisis, identifikasi dan penerimaan informasi untuk anak anak.

Libur nasional memberi makan ikan
Memberi makan ikan di Kolam

Akan tetapi saat memasuki waktu liburan sekolah, Sentulfresh mnejadi objek kunjungan untuk keluarga. Sudah bosan dengan objek wisata lainnya seperti taman hiburan, mall dsb membuat banyak orang tua yang membawa keluarga nya untuk mengunjungi Sentulfresh.
Kegiatan wisata keluarga yang hanya di buka pada saat libur nasional dan weekend ini sangat sederhana tetapi akan mengesankan. Pengunjung akan diajak berkeliling Kawasan wisata edukasi sambal memberi makan ikan ikan yang ada di kolam Sentulfresh, ada ikan patin, ikan nila, ikan bawal dan juga ikan lele sangkuriang. Ribuan ikan yang ada akan berebut dan bergerombol mendatangi umpan atau pelet yang dilemparkan dan hal itu akan membuat kegiatan memberi makan ikan mnejadi snagat seru.
Libur Nasional memberi makan sapi
Kemudian ada kegiatan memberi makan burung dara, sensasinya seperti lagi paris loh. Ratusan burung dara akan mengerubungi umpan yang diberikan, momen yang indah untuk berfoto foto. Setelah itu dilanjutkan dengan memberi makan rusa tutul macan dan juga sapi perah. Untuk memerah susu bisa dilakukan dengan situasi dan kondisi yang mendukung pula. Dan tidak terlupakan juga adalah kegiatan memberi makan kelinci dan melihat area pengembangbiakan cacing tanah yang sangat bermanfaat ternyata untuk tumbuh kembang tanaman yang ada di sekitar kita.
Libur Nasional perah susu
Setelah capek berkeliling area peternakan, pengunjung akan di suguhkan es yoghurt asli buatan Sentulfresh. Rasanya yang enak, tekstur nya yang lembut dan bentuknya yang lucu akan menemani pengunjung menikmati sejuknya area perkebunan di Bogor ini. Jangan lupa untuk membawa makanan sendiri karena pihak Sentulfresh tidak menyediakan restoran bagi para pengunjung yang datang.
Akses menuju Sentulfresh sangat dekat, dari tol jagorawi anda bisa mengambil exit tol Sentul Selatan kemudian belok kiri dan putar arah melewati mall Belanova, dari situ sudah dekat kok. Yuk isi libur nasional mu dan weekend mu dengan kegiatan seru di Sentulfresh.

Wisata Edukasi Anak di Jabodetabek :TKQ Baitul Izzah ke Sentulfresh

wisata edukasi anak di jabodetabek – Wisata edukasi adalah penggabungan dua elemen, dua unsur,dua kegiatan yang berbeda akan tetapi memiliki keterkaitan dalam pelaksanaan nya yang membuat penikmat wisata edukasi ini merasakan sensasi dari berwisata dan juga belajar. Cakupan wisata edukasi ini sangatlah luas, wisata edukasi bisa di lakukan di museum, di pabrik, di gelanggang olah raga, di peternakan, di perkebunan, di laut bahkan di luar angkasa. Continue reading Wisata Edukasi Anak di Jabodetabek :TKQ Baitul Izzah ke Sentulfresh

Wisata Edukasi Anak Bogor Menunggang Pedet

Wisata edukasi anak bogor – Pedet ? apa itu pedet ? ada yang tau apa itu pedet ? masa sih ga ada yang tau ?. Pedet adalah anak sapi yang baru lahir sampai berumur 12 bulan atau satu tahun. Di Sentulfresh kami memberikan edukasi kepada pengunjung tentang pedet ini, apa janis kelaminnya, apa jenis sapi nya, apa ciri-ciri nya dan kami mengenalkan pedet terhadap pengunjung dengan suatu kegiatan yang aduhai kerennya, yaitu menunggang pedet di sentulfresh edufarm.

Kegiatan ini bertujuan untuk melengkapi edukasi hewan yang telah para siswa temukan dan dapatkan di kelas melalui guru mereka masing masing. Dengan melihat langsung anak sapi, terjadi rangsangan pada otak anak anak dimana hal tersebut akan memicu rasa inign tahu dan rasa ingin memahami lebih dalam.

Wisata edukasi anak bogor lucu

Pada akhirnya, hal itu akan membuat mata pelajaran, materi yang telah guru sampaikan menjadi lebih clear bagi anak anak karena mereka sudah mendapatkan semua. Pada momen bertemunya mereka dengan anak sapi kami yakin dalam pikiran mereka ada kegiatan pencocokan informasi dari apa yang mereka dengan di sekolah dan apa yang mereka lihat sendiri di Wisata Edukasi Anak Bogor Sentulfresh indonesia.

Untuk mengunjungi Sentulfresh, pihak guru tidak usah merasa khawatir karena Sentulfresh merupakan solusi terbaik untuk kebutuhan pembelajaran siswa di Sekolah yang nantinya akan mengahasilkan alumni yang berprestasi dan pastinya akan mengharumkan nama sekolahnya.

Catatan Wisata Edukasi Sentulfresh : Kunjungan TK Al Huda Pondok Hijau Bekasi

Mencari Tempat wisata edukasi untuk anak di kawasan Jakarta, Bogor, Depok, Tanggerang dan Bekasi ? Cari yang akses nya terjangkau ? Kegiatan yang seru ? Sentulfresh Edufarm Program adalah jawabannya. Berikut ini beberapa penampakan kegiatannya bersama TK Al Huda Pondok Hijau Bekasi.

tempat wisata edukasi untuk anak bogor
Kak Haafiz lagi presentasi nih

tempat wisata edukasi untuk anak sentulfresh
Memberi makan ikan patin, nila dan lele

tempat wisata edukasi untuk anak pelet
Pembagian Pelet ikan 😀

tempat wisata edukasi untuk anak main
Pucuk pucuk pucuk pucuk

Tempat wisata edukasi untuk anak tanaman zodia
Mengenalkan fungsi dari tanaman zodia

tempat wisata edukasi untuk anak tanggerang
Keren ya ? Peternak cilik hhahah

tempat wisata edukasi untuk anak faqih
bla bla bla bla 🙂

tempat wisata edukasi untuk anak jakarta
ga ada yg senyum coba 🙁

tempat wisata edukasi untuk anak candid
SIbuk ngeliatin ikan

tempat wisata edukasi untuk anak depok
This is chick !! 😀

tempat wisata edukasi untuk anak manis
1…2…3….cekrek

tempat wisata edukasi untuk anak manis lagi
Dapat salam dari anak manis 😮

Sekolah Tunas Global Depok field trip

Sekolah Tunas Global Depok – Catatan wisata edukasi sentulfresh kali ini akan membahas Pengunjung  yang lumayan sedikit nge jreng dengan kostumnya. Kelihatannya sih mirip HOKAGE di serial Naruto ketimbang mirip anak-anak sekolahan, justru dengan kostum ini teman-teman dari Tunas Global Depok menjadi tambah semangat. udah keren, udah kece, udah ganteng, udah mundur-mundur cantiiik, masa iya ga semangat ??? yuk mari kita lihat penampakan ke semangat an mereka dalam kegiatan edufarm… Continue reading Sekolah Tunas Global Depok field trip

Wisata edukasi jabodetabek MII Yapiri

Wisata edukasi jabodetabek – Selamat pagi sahabat edufarm, tetep sehat ya ? Soalnya kita masih harus menjalani berbagai macam aktivitas loh. Sahabat edufarm juga harus tahu bahwa aktivitas itu sangat baik bagi kesehatan tubuh kita (KLIK). Akan tetapi bukan hanya manusia dewasa yang butuh aktivitas banyak, anak-anak juga butuh aktivitas.

Sentulfresh Edufarm Program merupakan tempat wisata edukasi di jabodetabek yang menawarkan kegiatan untuk anak anak sekolah agar beraktivitas dengan baik supaya akal dan jasmani mereka pun juga baik. Tapi jangan lupa minum susu ya sebelum beraktifitas karena susu punya banyak manfaat.  Berikut ini adalah cuplikan aktfitas teman teman kita dari sekolah MII Pembangunan Yapiri yang melakukan aktifitas Edukasi di Sentulfresh Edufarm Program. Continue reading Wisata edukasi jabodetabek MII Yapiri